Minggu, 04 Januari 2009

REMAJA CACAT DI ATAS KURSI RODA HASILKAN JUTAAN RUPIAH DARI INTERNET


Bismillahirokhmannirokhim

Kemarin malam sabtu tanggal 2 Januari 2009 atao ahad siang 4 januari 2009 pukul 14.00 di metro TV dalam acara reality show Kick Andy, menghadirkan anak-anak/remaja yang mempunyai cacat baik fisik / mental tapi mempunyai prestasi, .

Di antara beberapa remaja yang hadir tadi, yang paling menarik buat saya adalah
sosok yang bernama Habibi Afsyah, remaja berusia 20 tahun yang menderita Motoric Neuron Disease yang mengakibatkan kelumpuhan sejak usia 1 tahun ini mempunyai prestasi sebagai internet marketing dengan perolehan uang senilai 5,600 USD atau sekitar 56 juta selama setahun.

Internet marketing yang di jalani selama setahun ini berfokus pada program affiliate marketing / makelar, yaitu menjualkan barang milik orang lain dan setiap penjualan akan mendapat komisi (Pay per sale).

Amazon.com, situs toko online terbesar di dunia, ya dari sinilah Habibi mendapat dollar, cara kerjanya cukup sederhana, habibi mendaftar sebgai affiliate marketer / makelar pada situs amazon.com (gratis, andapun bisa kok)

Setelah terdaftar pada amazon.com, paling 5 menit dah selesai, kemudian tinggal promosiin barang yang mau kita jual dari amazon, jangan kuatir ada jutaan barang di amazon, bahkan buku-buku dari indonesiapun juga ada di sana.

Habibi mulai belajar internet marketing baru maret 2007, artinya lumayan cepat sudah bisa menghasilkan dollar segitu banyak, ketertarikan habibi dimulai dari upaya ibunya , ibu endang yang ingin mencarikan pekerjaan buat anaknya,

Akhirnya setelah melalui berbagai hal ketemu yag namanya internet, krn kebetulan juga habibi ini suka main game online (lha dia kan gak bisa mobil dengan bebas, sebab berada di kursi roda)

Dalam memperoleh ilmu marketing internet ini habibi mengikuti berbagai kursus di anataranya Asia internet Academy 2007 di Singapore, web design sciencom , Training for trainer, SEO di lembaga pendidikan ilmu internet dr PIM dan beberapa kursus lainnya,

Habibi sudah membagikan ilmunya dengan menulis ebuah ebook dan video tutorial bagaimana dia memperoleh dollar di internet, ya tapi harus bayar,,,saya udah beli e-booknya dan sudah saya baca(maaf ya saya gak bisa memberikan username saya, karena dah ada perjanjian di awal dan juga uang ini ternyata 10 % akan di sumbangkan untuk yayasan habibi, yang didirikannya untuk anak-anak cacat,,salut saya…)

Koreksi untuk ebooknya, mungkin kalo di baca oleh orang awam tentang internet marketing mungkin agak bingung, karena isinya sudah menggunakan istilah-istilah internet marketing,tapi tenang aja anda akan terbantu dan mudah diikuti karena isinya full gambar(screen shot) step by step

Untuk video tutorialnya , terdiri 2 video, video pertama tentang wawancara dengan suwandi chow(internet marketer, pengarang buku kaya dari internet marketing isinya mirip dengan ebooknya

Video ke 2 tentang panduan mencari barang yang menguntungkan untuk dijual di amazon…nah ini yang paling saya suka,,ilmu baru….mudah ternyata cari barang unutk dijual,,kemudian setelah itu tinggal di promosiin.

Nanti kalo ada yang beli itu barang via link kita,,kita dapat komisi anata 4-10 % dr harga jual.

Kalo yang berminat beli buku panduan dan video tutorialnya harganya 150 ribu ( murah menurut saya, daripada harus kursus ke Singapore, buat beli tiketnya aja blum dapat)….silahkan klik http://suksesamazon.tk/jika mendaftar lewat link saya=adang juwanda saya kasih diskon 25 ribu, jadi cukup bayar 125.000, harga asli 150 ribu...

Ada garansinya kok 100% kembali kalo ternyata ebook dan video tutorial tadi tidak bermanfaat buat anda.tinggal email dan uang anda kan kembali.

Akhirnya anda beli atau tidak apapun itu , SAYA AJUNGI JEMPOL buat mas habibi, ditengah kelemahan-kelemahan nya dan vonis dokter yang mengatkan bahwa usianya hanya bertahan s.d 25 tahun , dia masih tegar dan masih mempunyai semangat hidup, itu yang saya tangkap pas di kick andy…

Moga artikel ini bermanfaat dan bisa menyakinkan kita, bahwa internet kalo kita tahu ilmunya akan menghasilkan uang yang tidak sedikit, nantikan artikel-artikel lainnnya , atao bisa anda cechk di http://carabisniskaya.blogspot.com

12 komentar:

  1. Salam kenal mas. Terima kasih sebalumnya sudah mampir di blog saya.

    Saya turut salut dengan kegigihan Habibie yg tidak menyerah di tengah kekurangannya, cuma ada satu yg kurang saya sukai.

    Memang benar dia berhasil meraih duit banyak dari amazon.com, tapi berapa kali? Apakah cuma sekali terus ngga dapet lagi?

    Yang terjadi kok malah penghasilan terbesarnya berasal dari hasil penjualan ebook sukses dari amazon.

    Saya juga sudah membaca ebooknya (diberi gratis oleh teman yg kecewa dengan isi ebook). Setelah saya baca, ebooknya memang agak mengecewakan. Untuk orang awam, isinya terbilan agak dangkal dan kurang mendetail. Lain dengan ebook2 panduan lain yg saya miliki.

    Demikian, maaf saya hanya mengatakan yg sebenarnya.

    BalasHapus
  2. Postingnya menarik baget ni, saya suka banget..
    saya yajin pasti bermanfaat.
    Salam kenal ya.
    Silahkan berkunjung ke BLOG HEBOH dan kirim komentar untuk

    mendapatkan backlink GRATIS karena BLOG HEBOH menggunakan sistem

    DOFOLLOW alias KASIH COMMENT = TUKERAN LINK. hehehe..

    Di tunggu yah kedatangannya,.

    http://blogheboh.blogspot.com

    BalasHapus
  3. wah blog Anda sangat bagus.. Isinya menarik..
    Saya newbie dalam blogging ..

    Salam
    http://muhammad-fauzil-adhim.com

    BalasHapus
  4. Penasaran???
    Hub. 08121479434 atau Klik WWW.INFOBAGUS.TK

    atau WWW.HAZETCOM.BLOGSPOT.COM

    BalasHapus
  5. kita harus melihat nya sebagai orang yg mempunyai kekurangan dari segi fisik tetapi mempunyai semangat yang mungkin...maaf...melebihi kita yang sehat dan normal.

    Salut buat Habibi


    Modem Venus VT-18

    BalasHapus
  6. Penasaran nih sama ebook tsb,..!

    BalasHapus
  7. @Arief : mungkin anda ada benarnya karena untuk di Indonesia, mendapatkan 50jt dalam setahun dari bisnis internet adalah sesuatu yang "wah".

    Karena itu ebooknya jadi laris manis dan mengalahkan earning amazon nya, bahkan mungkin amazonnya jadi berhenti dan sibuk mentoring. Menurut saya, selama dia mengajar dengan jujur dan memberikan manfaat bagi orang lain, gak masalah kalo dia banting setir sebagai trainer selama murid2nya ga masalah dengan bukti revenuenya yang mungkin sudah kadaluarsa.

    BalasHapus
  8. Salam kenal....
    Ane masih newbie neh, makanya mo download ebook gratis, tapi gak bisa2 gan....kenapa ya....??

    BalasHapus
  9. Salut buat mas habibi. Klo boleh tau punya nomer konteknya mas habibi gaa? Thx before

    BalasHapus
  10. Kerren habibi tidak ada yang tidak mungkin
    Http://dbfwebpro.com

    BalasHapus
  11. Waah mantap nih orang, walaupun cacat tapi tidak diam... mantab deh

    BalasHapus
  12. Salah satu contoh bahwa cacat tidak menjadi halangan untuk dapatkan uang yang baik dan halal...

    BalasHapus

Followers

 

panduan bisnis online. Copyright 2008 All Rights Reserved Revolution Two Church theme by Brian Gardner Converted into Blogger Template by Bloganol dot com